fbpx
cara naik limit kk bca

Cara Mengajukan Kenaikan Limit KK BCA Melalui Aplikasi

Halo Sobat FreeZone, bagi kamu pemegang kartu kredi BCA, admin punya info menarik nih. Jika kalian ingin mengajukan kenaikan limit, sekarang bisa hanya melalui aplikasi BCA Mobile.

Jadi kamu ga perlu lagi ke Cabang Bank BCA hanya untuk mengajukan kenaikan limit kartu kredit. Dengan menggunakan aplikasi BCA Mobile pengajuan lebih cepat dan tanpa ribet.

Seperti yang kita ketahui bahwa aplikasi BCA Mobile merupakan aplikasi dari Bank BCA untuk kita dapat melakukan transaksi, pengecekan saldo dan lain sebagainya.

BACA JUGA:  Cara Print Sendiri Rekening Koran Bank BCA

Terdapat banyak sekali fitur-fitur pada aplikasi BCA Mobile ini, namun bagi kalian yang belum pernah mendownload aplikasi ini, kamu dapat download langsung di playstore atau klik link dibawah ini.

Download

Cara Pengajuan Kenaikan Limit Kartu Kredit BCA

Untuk proses pengajuan kenaikan limit kartu kredit BCA ikuti langkah-langkah dibawah ini

1. Buka Aplikasi BCA Mobile dan pilih menu m-BCA

BACA JUGA:  Daftar List Biaya Kirim Uang Dari Luar Negeri ke Indonesia

2. Masukkan kode Akses BCA Mobile kalian untuk membuka halaman m-BCA, kode akses berbeda dengan kode pin ATM Kalian.

3. Selanjutnya padaha halaman m-BCA pilih menu m-Admin

naik limit kk bca

4. Pada menu m-Admin pilih menu Koneksi Kartu Kredit dan pilih daftar. daftarkan kartu kredit BCA anda ke aplikasi BCA Mobile dengan mengikuti panduan tersebut.

5. Setelah berhasil koneksi kartu kredit, selanjut kembali ke halaman m-Admin dan Pilih Request Limit Kartu Kredit. maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini

BACA JUGA:  Pengertian Robot Trading dan Cara Kerjanya

cara pengajuan kenaikan limit kk bca

6. Selanjutnya tentukan nominal limit yang akan kamu request kenaikan limit pada kartu kredit anda, lalu klik Send untuk mengajukan permohonan kenaikan limit.

Setelah berhasil melakukan pengajuan kenaikan limit, tunggu hingga kalian mendapat balasan melalui email, telp atau sms yang memberitahukan status pengajuan limit kartu kredit kamu.

Itulah cara pengajuan limit kartu kredit