Membeli Tiket bioskop saat ini terbilang cukup mudah, karena telah hadir beberapa aplikasi yang bisa digunakan untuk membeli tiket bioskop tanpa harus pergi ke bioskop langsung. Salah satu aplikasi resmi untuk membeli tiket di Cinema 21 adalah M-Tix.
Dengan membeli tiket dengan menggunakan aplikasi, kita tidak perlu lagi mengantri Panjang di bioskop hanya untuk memesan tiket. Dengan aplikasi M-Tix cukup dengan menggunakan smartphone, kita sudah dapat memesan tiket film yang kita sukai.
Tentunya ini sangat berguna bagi mereka yang hobi nonton bioskop. Karena dapat menghemat waktu yang terbuang Ketika mengantri Panjang dalam membeli tiket. Apa lagi kalau film baru dan yang lagi trend, antrian pembelian tiket di bioskop bisa menjadi sangat Panjang.
Aplikasi M-Tix Untuk Pesan Tiket Bioskop
Aplikasi M-Tix adalah sebuah aplikasi layanan yang digunakan untuk membeli tiket secara online. Aplikasi ini dapat kamu download di Play Store bagi pengguna android dan App Store bagi pengguna IOS.
Jadi bagi kamu yang pengen nonton di Cinema 21 dan XXI dapat menggunakan aplikasi ini. Cukup dengan mendowload apliksi M.tix lakukan registrasi, deposit dana dan lakukan pembelian tiket.
Tiket yang kamu beli menggunakan M.Tix dapat langsung di cetak di bioskop tempat kamu menonton. Tentunya ini menjadi sangat lebih praktis.
Syarat dan Ketentuan Aplikasi M-Tix
- Setiap pembelian dikenakan biaya Rp. 1000,-/tiket.
- Batas pembelian tiket perhari max 10 Tiket
- Batas maximal pembelian tiket untuk jam tayang yang sama sebanyak 8 Tiket
- Pembelian tiket tidak dapat diubah dan dibatalkan
- Untuk perubahan dan pembatalan tiket dapat langsung menghubungi pihak bioskop atau melalui layanan pelanggan M-Tix
- Status transaksi dapat di Cek di Menu M-Tix
- Informasi status transaksi akan dikirim melalui SMS.
- Untuk mencetak tiket bioskop harus menyertakan kode booking pada aplikasi
Cara Daftar Aplikasi M-Tix
- Download aplikasi M-Tix
- Lakukan registrasi terlebih dahulu
- Isi data diri sesuai tanda pengenal (KTP) pada form registrasi
- Masukkan nomor telephone yang aktif
- Masukkan email yang aktif
- Buat pin aplikasi, untuk membuka dan mengunci aplikasi
- Lakukan verifikasi dengan mengecek link yang dikirim melalui email setelah melakukan registrasi
- Klik link yang ada pada email untuk aktivasi akun di aplikasi M-Tix
Penutup
Setelah berhasil melakukan registrasi aplikasi M-Tix di Android dan Ios, kamu sudah dapat menggunakan aplikasi ini untuk melakukan pembelian tiket Bioskop di Cinema 21 dan XXI.
Jadi bagi kamu yang hobi nonton film wajib menginstal aplikasi M-Tix untuk mempermudah pembelian tiket bioskop. Semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- 6 Aplikasi Piano Terbaik Android Bermain musik di smartphone sekarang sudah bisa dilakukan, salah satunya menggunakan aplikasi piano terbaik. Baik untuk kamu yang ingin belajar atau memang sudah mahir memainkan alat musik satu ini dapat…
- Aplikasi Neo Plus Penghasil Uang Yang Aman dan Terpercaya Halo Sobat FreeZone, beberapa hari ini aplikasi Neo Plus menjadi aplikasi viral yang diklaim dapat menghasilkan uang dengan cepat. Selain itu aplikasi ini juga menawarkan cashback yang jumlahnya cukup besar.…
- Aplikasi Cek Bansos Resmi Untuk Daftar dan Cek Bantuan… Halo sobat FreeZone, untuk mempermudah dalam pengecekkan Bantuan Sosial, Kementrian Kementerian Sosial (Kemensos) merilis aplikasi Cek Bansos. Aplikasi ini dapat digunakan untuk mengecek penyaluran sejumlah bantuan sosial (bansos). Dan terdapat…
- 7 Aplikasi Sadap WhatsApp Terbaik 2021, Untuk Sadap WA… Halo sobat FreeZone, seperti yang kita ketahui bahwa WhatsApp merupakan salah satu aplikasi chatting online terpopuler saat ini. Hampir semua pengguna smartphone menggunakan whatsapp sebagai media komunikasi utama. Namun tahukah…
- Aplikasi Pesan Makan Online Terbaik, Siap Antar Semakin maju-nya peradaban, banyak hal baru yang turut dirasakan oleh masyarakat. Terlebih lagi disaat pandemic seperti saat ini, yang memungkinkan kita untuk tidak keluar rumah selama berhari-hari atau bahkan berminggu-minggu…
- 2 Aplikasi Viral Untuk Prediksi Foto Bayi Kamu dan… Halo Sobat FreeZone, baru-baru ini lagi viral di Tiktok aplikasi foto bayi kita, yaitu aplikasi yang dapat memprediksi wajah anak anda di masa depan. Aplikasi yang digunakan untuk memprediksi wajah…
- Aplikasi Edit Foto Terbaik Android dan IOS FreeZone88 – Halo sobat FreeZone, mobile photography saat ini sudah banyak peminatnya. Hal ini karena hanya dengan menggunakan hp kamu sudah bisa memotret dan mengedit hasil foto tersebut hanya dengan…
- 6 Game Penghasil Uang ke Saldo DANA Terbukti dan Aman Halo sobat FreeZone88 disaat pandemic ini kita butuh penghasilan sampingan. Nah kali ini nih admin akan share game penghasil saldo Dana terbaik yang terbukti cair. Kenapa harus game? Karena setiap…
- Aplikasi mHealth Untuk Layanan Kesehatan Ibu dan Anak FreeZone88 - Dalam upaya peningkatan akses dan kualitas layanan ibu dan anak, sejumlah Dosen dari Fakultas Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) mengembangkan sebuah aplikasi yang bernama mHealth. Aplikasi…
- Download Play Store HP Android Samsung Gratis FreeZone88.com - Cara Mudah Download Play Store Android Samsung yang Terhapus atau Kadaluwarsa. Aplikasi play store di hp Samsung merupakan salah satu aplikasi yang sangat penting. Karena aplikasi play store…