 |
TNI AD (photo:okezeno.com) |
Indonesia penembak jitu TNI AD kembali mengharumkan nama Indonesia dalam ajang Australian Army Skill at Arms Meeting (AASAM) 2015. Kejuaraan lomba nembak yang diadakan tiap tahun itu dimenangkan oleh tim penembak TNI AD dengan meraih gelar juara umum.
Kejuaraan tersebut berlangsung mulai 20-23 Mei di di Puckapunyal, Victoria, Australia. Dalam ajang tersebut diikuti oleh 17 tim dari 15 negara yang memperebutkan 50 medali emas. Dari hasil perlombaan tersebut kontingen Indonesia berhasil meraih 30 medali emas; 16 perak dan 10 perunggu dan ditetapkan sebagai juara umum. Dengan raihan tersebut tim TNI AD mengalahkan kontingen lainnya dari negara-negara maju dengan persenjataan canggih seperti, Amerika Serikat (AS) Inggris dan Australia.
Kemenangan dalam ajang kali ini membuat Indonesia menjadi juara bertahan sejak tahun 2008. Tim penembak TNI AD telah mempertahankan prestasinya secara berturut-turut selama delapan tahun terakhir. TNI AD telah 12 kali mengikuti event kejuaraan nembak AASAM sejak 1991 silam.
Pangkostrad Letjen Mulyono mengucapkan rasa terimakasihnya kepada PT Pindad yang telah mampu memproduksi dua senjata SS2 varian 4 dan pistol G2 Elit. Kedua senjata tersebut yang digunakan penembak TNI AD untuk kategori menembak pistol, senapan, senapan otomatis, sniper dan gabungan. Hal ini juga membesarkan nama PT. Pindad yang telah memproduksi senjata-senjata yang sesuai dengan penembak TNI.
Dengan gelar sebagai juara bertahan, tentunya membuat dunia segan dengan kemampuan militer Indonesia walaupun persenjataan tidak secanggih teknologi Negara-negara maju.
Rekomendasi:
- 4 Universitas Indonesia Masuk Dalam Daftar Terbaik Dunia Universitas Gadjah Mada (foto:umg.ac.id)Baru-baru ini lembaga pemeringkat perguruan tinggi Webometrics mengeluarkan data daftar 100 perguruan tinggi terbaik di Asia Tenggara. Dan ternyata terdapat empat universitas asal dalam negeri yang masuk…
- 10 Pantai Terbaik Asia 2015, Pantai Indonesia Tidak Termasuk White Beach (foto:hedgy.com)Tahun 2015 ini TripAdvisor mengumumkan 10 pantai terbaik di Asia dalam ajang Travelers’ Choice Award 2015. Penghargaan ini diberikan berdasarkan penilaian dan opini yang diberikanviewer TripAdvisor.Seperti dilansir travel…
- 3 Alasan Kucing Suka Tidur Dalam Kardus ilustrasi kucing tidur (foto:google image)Melihat kucing tidur dalam kardus adalah hal yang sangat sering dijumpai oleh para pecinta kucing. Ternyata bukan hanya kucing-kucing yang ada di Indonesia saja, tetapi kucing…
- Pengertian dan Jenis Awan Cumulonimbus awan cumulonimbus | foto:reddit.comPengertian dan penjelasan awan Cumulonimbus (Kumulonimbus). Saat ini kita masih bertanya-tanya apa sebenarnya penyebab dari jatuhnya pesawat AirAsia QZ 8501. Dari perkiraan perkiraan yang banyak dimuat di…
- Arti Baret Angkatan Bersenjata Yang Miring Ke Kiri dan Ke… ilustrasi arti kemiringan baret angkatan bersenjata (foto:kaskus)Halo sobat freezon, apa anda pernah melihat baret yang dikenakan tentara, polisi militer dan anggota pramuka? Dan pertanyaannya adalah kenapa baret-baret tersebut dipasang miring,…
- 7 Manusia Dengan Keunikan dan Kekuatan Aneh Dalam dunia perfileman kita sering menjumpai manusia-manusia dengan kemampuan ataupun dengan bentuk yang aneh. Dan hal ini juga terjadi di dunia nyata, namun hanya sebagian orang saja yang memiliki kemampuan…
- Melihat Keindahan Kota Dubai Yang Modern dan Mewah Dubai merupakan salah satu kota terbesar di dunia dengan perkembangan yang cukup pesat. Perkembangannyapun dapat dibilang cukup singkat. Banyak terdapat gedung-gedung pencakar langit. Yang membuat Dubai sangat indah adalah dengan…
- Kecanggihan Teknologi 3 Negara Dalam Pencarian AirAsia Hilang dan jatuhnya pesawat AirAsia QZ8501 membuat Negara Indonesia berduka. Pencarian pesawat tersebutpun dilakukan oleh beberapa tim dari Indonesia dan bahkan dibantu dari Negara lain. Ada 3 negara yang mengirimkan…
- Fakta dan Kisah Inspiratif Bripda Taufiq Bripda Taufiq (foto:viva.co.id)Kisah inspirasi Bripda Taufiq Menjadi Seorang Polisi. Sekarang lagi ramai diberitakan mengenai Bripda taufik, seorang anak penambang pasir yang tinggal dibekas kandang sapi kini menjadi seorang Polisi yang…
- Pengertian dan Perkembangan Blackbox atau Kotak Hitam… Blackbox (photo:wikipedia)Pengertian blackbox atau kotak hitam dalam pesawat. Apasih sebenarnya blackbox itu?? Kotak hitam yang dinilai sangat penting dalam pesawat terbang. Ketika terjadi kecelakaan pesawat terbang, salah satu alat yang…