 |
ilustrasi (foto:qhazana.wordpress.com) |
Insomnia sering sekali menggangu saat malam, dan hal ini tentunya buat sobat pasti sangat kesal. Penyebab insomnia ini sih bermacam-macam mulai dari, efek kopi, efek smartphone, efek galau dan lain sebagainya. Namun ada metode terbaru untuk tertidur dalam waktu 1 menit.
Seperti dilansir tempo.co, seorang ilmuwan telah mengklaim menemukan cara membuat para penderita insomnia tertidur hanya dalam waktu 60 detik dan tidak menggunakan obat-obatan. Metode yang digunakan adalah metode pengaturan pernapasan yang disebut dengan teknik 4-7-8. Metode ini diklaim merupakan obat penenang alami bagi sistem saraf manusia dengan cara membantu mengurangi ketegangan dalam tubuh. Teknik ini didasarkan pranayama yaitu kebiasaan bangsa Indian zaman dulu yang artinya “aturan bernapas”.
Metode pernapasan ini ditemukan oleh Andrew Weil ilmuwan asal Arizona. Dalam videonya yang diupload di youtube, berikut ia jabarkan cara metode 4-7-8 ini:
1. Hembuskan napas melalui mulut dengan membuat suara “whoosh”.
2. Tutup mulut dan tarik napas tanpa suara melalui hidung dalam hitungan empat detik dan tahan napas selama hitungan tujuh detik.
3. Kemudian keluarkan napas sepenuhnya melalui mulut dengan kembali membuat suara “whoosh” selama delapan detik.
4. Kembali lagi menarik napas dan ulangi metode ini sebanyak tiga kali.
Tips yang perlu diperhatikan saat melakukan metode tersebut adalah saat menarik napas usahakan tanpa suara melalui hidung dan mengeluarkannya dengan suara keras melalui mulut. Posisi ujung lidah tetap pada posisi yang sama saat menarik dan menghembuskan napas. Dan perlu diingat bahwa perbandingannya harus 4-7-8.
Weil mengklaim bahwa teknik pernapasan 4-7-8 adalah teknik yang sangat baik karena dengan menggunakan teknik ini memungkinkan oksigen mengisi paru-paru kita dengan lebih baik. Oksigen tambahan yang masuk ke paru-paru dapat memberikan dampak menenangkan pada sistem saraf parasimpatetik sehingga menimbulkan keadaan tenang.
Ketika Anda stres mengapa seringkali seseorang mengalami insomnia? Ini karena sistem saraf mengalami stimulasi yang berlebihan yang menimbulkan ketidakseimbangan yang berdampak pada susah tidur. Lebih lanjut dr Weil menyarankan untuk mempraktekkan teknik ini dua kali sehari selama enam hingga delapan pekan agar dapat menguasainya dengan baik. Sehingga ketika Anda terapkan anda dapat terlelap hanya dalam waktu 1 menit.
Gimana sobat freezone? Ingin mencobanya?
Rekomendasi:
- Lowongan Kerja PT KAI Untuk Lulusan SMA hingga S1 Halo Sobat FreeZone, mulai tanggal 18 hingga 24 September 2021, PT Kereta Api Indonesia (Persero) membuka lowongan pekerjaan. Formasi PT KAI yang dibutuhkan pada tahun 2021 kali ini adalah Masinis…
- Pil Pengubah Bau Kentut Rasa Cokelat Cocok Untuk Para Jomblo Cristian Poincheval (foto:Mashable)Selamat pagi sobat freezon, ada berita baik nih. Bagi yang kentutnya bau asem dan berbau lucu-lucu gitu, kini ada sebuah pil yang bisa merubah bau kentut menjadi rasa…
- Teknik Mengapung Untuk Menyelamatkan Diri Saat Tenggelam Tahukah anda bahwa ada salah satu teknik yang disebut dengan teknik Uitemate yang dapat menolong anda ketika anda terjatuh kedalam air dan tidak dapat berenang. Teknik ini adalah teknik mengapung…
- Lowongan Pekerjaan Pertamina Untuk D3 Periode 20-25… Halo sobat FreeZone, salah satu perusahaan BUMN yaitu Pertamina akan segera membuka lowongan pekerjaan khusus bagi mereka yang fresh graduate diploma 3. Seperti yang kita ketahui bahwa pertamina adalah perusahaan…
- Nama Font iPhone Untuk Android Font Keren dan Elegant FreeZone88.com – Halo Sobat FreeZone iPhone merupakan salah satu smartphone dengan banyak peminat. Hal ini karena iphone memiliki kualitas dan performa yang stabil dan tetap terjaga. Keamanan hp iphone pun…
- Download Nada Dering WA Iphone Untuk Android FreeZone88 – Halo Sobat FreeZone, iphone merupakan salah satu smartphone yang banyak diminati orang. Memiliki nama brand yang besar dan kualitas smartphone yang bagus, membuat iphone masih memuncakki smartphone terbaik…
- CPNS 2021 – Daftar Formasi ASN Untuk Sulawesi Selatan Halo Sobat FreeZone88, Untuk area Sulawesi Selatan ada Empat lokasi yang membuka pendaftaran CPNS di tahun 2021 ini. Yaitu Provinsi Sulawesi Selatan, Kepulauan Selayar, Kabupaten Bantaeng dan Kota Palopo. Untuk…
- 6 Aplikasi Download Manager Gratis untuk Laptop PC Windows Dengan semakin kencang kualitas internet saat ini, memudahkan kita untuk mengambil atau mengunduh file di internet. Menggunakan aplikasi download manager adalah kewajiban bagi mereka yang sering melakukan download file dengan…
- 16 Aplikasi Edit Video PC Gratis Untuk Konten Keren dan… FreeZone88 – halo sobat freezone, saat ini video merupakan salah satu cara kita untuk mengekspresikan keahlian. Dengan membuat video yang keren dan kece, kita bisa saja mendapatkan banyak penggemar. Konten…
- Aplikasi Cek Bansos Resmi Untuk Daftar dan Cek Bantuan… Halo sobat FreeZone, untuk mempermudah dalam pengecekkan Bantuan Sosial, Kementrian Kementerian Sosial (Kemensos) merilis aplikasi Cek Bansos. Aplikasi ini dapat digunakan untuk mengecek penyaluran sejumlah bantuan sosial (bansos). Dan terdapat…